News

Bupati Subang Ajak ASN dan Masyarakat Manfaatkan Program Pemutihan PKB dan Mutasi Kendaraan ke Subang

Subang, [Selasa, 16 April 2025] – Bupati Subang, Reynaldi Putra Andita BR, S.IP, mengajak seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan masyarakat Kabupaten Subang untuk memanfaatkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) serta mutasi kendaraan ke wilayah Subang. Program ini dilaksanakan berdasarkan Surat Edaran Bupati Subang Nomor 000/.1.7.1/902-Bapenda/2025 tentang Program Relaksasi Pajak Kendaraan Bermotor dan Mutasi Kendaraan Bermotor ke […]

Bupati Subang Ajak ASN dan Masyarakat Manfaatkan Program Pemutihan PKB dan Mutasi Kendaraan ke Subang Read More »

Bapenda On The Spot Kembali Hadir di CFD Alun-Alun Subang Usai Libur Ramadan

Bapenda Subang – Setelah vakum selama satu bulan penuh selama bulan Ramadan, kegiatan Bapenda On The Spot kembali hadir menyapa masyarakat Kabupaten Subang dalam gelaran Car Free Day (CFD) di Alun-Alun Kabupaten Subang pada Minggu, 13 April 2025. Kegiatan ini menjadi momentum perdana Bapenda On The Spot pasca-libur Ramadan, dan berlangsung dengan penuh antusias dari

Bapenda On The Spot Kembali Hadir di CFD Alun-Alun Subang Usai Libur Ramadan Read More »

Bapenda Kabupaten Subang Berperan Aktif dalam Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Tahun 2025

Subang, 26 Maret 2025 – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Subang turut berperan aktif dalam menyukseskan program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) tahun 2025 yang diselenggarakan di Pusat Pengelolaan Pendapatan Daerah Wilayah (P3DW)/Samsat Subang. Program ini merupakan inisiatif Pemerintah Provinsi Jawa Barat sebagai upaya meringankan beban masyarakat serta meningkatkan kesadaran wajib pajak dalam memenuhi kewajiban

Bapenda Kabupaten Subang Berperan Aktif dalam Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Tahun 2025 Read More »

Bapenda Kabupaten Subang Lakukan Penagihan Pembayaran Listrik dan Sosialisasi PBJT Listrik kepada Perangkat Daerah

Subang, 25 Maret 2025 – Dalam upaya meningkatkan kepatuhan pembayaran listrik serta optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD), Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Subang melakukan penagihan pembayaran listrik kepada perangkat daerah yang masih memiliki tunggakan. Selain itu, Bapenda juga menggelar sosialisasi mengenai Pajak Barang dan Jasa Tertentu (PBJT) listrik sebagai bentuk edukasi kepada instansi terkait. Kegiatan

Bapenda Kabupaten Subang Lakukan Penagihan Pembayaran Listrik dan Sosialisasi PBJT Listrik kepada Perangkat Daerah Read More »

Bapenda Hadir di Bazar Ramadhan 1446 H di Alun-Alun Subang “Semakin Dekat, Mudah dan Informatif”

Subang – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Subang turut serta dalam Bazar Ramadhan 1446 H yang berlangsung pada Kamis dan Jumat, 20-21 Maret 2025 di Alun-Alun Subang. Kehadiran Bapenda dalam acara ini bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam memenuhi kewajiban perpajakan serta meningkatkan kesadaran akan pentingnya kontribusi pajak bagi pembangunan daerah. Di stand pelayanan

Bapenda Hadir di Bazar Ramadhan 1446 H di Alun-Alun Subang “Semakin Dekat, Mudah dan Informatif” Read More »

Bapenda Kabupaten Subang Raih Peringkat ke-2 dalam Penggunaan Sistem Pengadaan Barang/Jasa Secara Elektronik Tahun 2024

Subang, 19 Maret 2025 – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Subang kembali menorehkan prestasi gemilang dengan meraih peringkat ke-2 dalam penggunaan Sistem Pengadaan Barang/Jasa Secara Elektronik Tahun 2024. Penghargaan ini diberikan langsung oleh Bupati Subang sebagai bentuk apresiasi atas komitmen dan konsistensi Bapenda dalam menerapkan sistem pengadaan yang transparan, efisien, dan akuntabel. Penghargaan ini menegaskan

Bapenda Kabupaten Subang Raih Peringkat ke-2 dalam Penggunaan Sistem Pengadaan Barang/Jasa Secara Elektronik Tahun 2024 Read More »

Sosialisasi dan Pembinaan Petugas PBB-P2 Desa/Kelurahan se-Kabupaten Subang Tahun 2025

Subang, 11 Maret 2024 – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Subang menyelenggarakan kegiatan sosialisasi dan pembinaan bagi para petugas Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) desa/kelurahan se-Kabupaten Subang. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring dan dipimpin langsung oleh Sekretaris Bapenda, Hj. Dewi Lestari, S.Sos., M.Si, didampingi para Pejabat Eselon III dan IV Bapenda Kabupaten

Sosialisasi dan Pembinaan Petugas PBB-P2 Desa/Kelurahan se-Kabupaten Subang Tahun 2025 Read More »

Rapat Evaluasi Realisasi Retribusi Daerah Triwulan I Tahun 2024 Kabupaten Subang

Subang, 7 Maret 2024 – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Subang menggelar Rapat Evaluasi Realisasi Retribusi Daerah Triwulan I Tahun 2024. Kegiatan ini dipimpin oleh Asisten Daerah Bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten Subang, H. Hidayat, S.Ag., serta dibuka secara resmi oleh Plt. Kepala Bapenda Kabupaten Subang, Asep Saeful Hidayat, S.Si., M.Ak., pada pukul

Rapat Evaluasi Realisasi Retribusi Daerah Triwulan I Tahun 2024 Kabupaten Subang Read More »

Hari Pertama Bertugas, Bupati Subang Reynaldy Putra Lakukan Sidak ke Bapenda Subang

SUBANG – Hari pertama menjabat, Bupati Subang Reynaldy Putra melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Subang pada Senin (3/3/2025). Dalam kunjungannya, ia didampingi oleh Sekretaris Daerah Subang Asep Nuroni serta Asisten Daerah III Dadang Kurnianudin. Saat sidak, Bupati Reynaldy langsung menyapa warga dan wajib pajak yang sedang mengurus layanan di kantor

Hari Pertama Bertugas, Bupati Subang Reynaldy Putra Lakukan Sidak ke Bapenda Subang Read More »

Bapenda Subang dan PLN Lakukan Rekonsiliasi Bulan Februari 2025 untuk Optimalisasi Penerimaan PAD dari PBJT Tenaga Listrik

Subang – Dalam upaya meningkatkan kelancaran penerimaan Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang bersumber dari Pajak Barang dan Jasa Tertentu (PBJT) atas Tenaga Listrik, Pemerintah Kabupaten Subang melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) secara rutin melaksanakan rekonsiliasi bersama PT PLN (Persero) UP3 Purwakarta dan UP3 Sumedang. (27/02/2025) Kegiatan rekonsiliasi pada bulan Februari 2025 ini dilakukan  guna memastikan sinkronisasi

Bapenda Subang dan PLN Lakukan Rekonsiliasi Bulan Februari 2025 untuk Optimalisasi Penerimaan PAD dari PBJT Tenaga Listrik Read More »

Scroll to Top

Apa Yang Anda Cari ?

Ketik Disini

https://heylink.me/mahazeus/ https://linklist.bio/mahazeus https://what-gasket.com/ https://artafarms.polinema.ac.id/ https://fragenkatalog.org/ https://d3mi-kampuskediri.polinema.ac.id/ https://mahazeuslogin.com/ https://www.14plus1hotel.com/ https://mgautohaussaraburi.com/ https://wsipr.bekasikab.opensipkd.com/ https://journal.nidaeladabi.ac.id/repository/ https://api.upr.ac.id/ https://repository.unwim.ac.id/ https://siakad.unwim.ac.id/Mahazeus/ Mahazeus https://simpad.bekasikab.go.id/captcha/ https://www.sijampang.bekasikab.dapda.id/ https://www.pdlv3.bekasikab.dapda.id/ https://patriotpangan.usk.ac.id/ https://pospbb.kuningankab.go.id/ https://ipad.pajak.kuningankab.go.id/ https://jagabaya.desa.id/ https://ppid.sambas.go.id/